Reformasi birokrasi merupakan salah satu upaya pemerintah untuk mencapai;good governance;dan melakukan pembaharuan dan perubahan mendasar terhadap sistem penyelenggaraan pemerintahan terutama menyangkut aspek-aspek kelembagaan (organisasi), ketatalaksanaan dan sumber daya manusia aparatur. Melalui reformasi birokrasi, dilakukan penataan terhadap sistem penyelenggaraan pemerintah yang efektif dan efisien. Reformasi birokrasi menjadi tulang punggung dalam perubahan kehidupan berbangsa dan bernegara.

Secara singkat Reformasi birokrasi diartikan sebagai upaya untuk melakukan pembaharuan dan perubahan mendasar terhadap sistem penyelenggaraan pemerintah dalam rangka mewujudkan tata kelola pemerintah yang baik (good governance).

Tujuan dari reformasi birokrasi adalah terwujudnya tata kelola pemerintahan yang baik dengan aparatur berintegritas tinggi, produktif, dan melayani secara prima dalam rangka meningkatkan kepercayaan publik.

Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) sebagai instansi Pemerintah juga memiliki kewajiban untuk melaksanakan reformasi birokrasi sesuai dengan arah yang telah ditetapkan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara.

Yang menjadi sasaran reformasi birokrasi di Kemenko PMK adalah terwujudnya pegawai Kemenko PMK yang berintegritas, berkinerja tinggi, dan melayani secara prima.

Sedangkan nilai – nilai yang dijunjung oleh Kemenko PMK dalam melaksanakan reformasi birokrasi adalah: Integritas, Etos Kerja, dan Gotong Royong

Meliputi 8 Area Perubahan dan 1 Quick Win

1.Area Manajemen Perubahan;

2.Area Penataan Peraturan Perundang-undangan;

3.Area Penataan dan Penguatan Organisasi;

4.Area Penataan Tatalaksana;

5.Area Penataan Sistem Manajemen SDM;

6.Area Penguatan Pengawasan;

7.Area Akuntabilitas Kinerja;

8.Area Kualitas Pelayanan Publik;

9.Pelaksanaan Quick Wins;

Roadmap RB Kemenko PMK

Pelaksanaan Reformasi Birokrasi di Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) didasarkan pada kondisi dan kebutuhan Kemenko PMK dalam mewujudkan agenda pembangunan nasional sesuai dengan Rencana Strategis Kemenko PMK 2015-2019. Arah Program Reformasi Birokrasi tersebut dilaksanakan dalam rangka upaya peningkatan kualitas pelayanan publik, peningkatan kualitas kebijakan dan penerapan good governancedengan melaksanakan pemerintahan yang bersih dan bebas KKN, efektif dan efisien.

Roadmap Reformasi Birokrasi Kemenko PMK 2015-2019 Unduh

Dishub Kota Banjabraru Bekerja

sebagai upay untuk menyediakan informasi bagi fublik, sehingga masyarakat dapat mengetahui kegiatan yang dilaksanakan oleh Dinas Perhubungan Kota Banjarbaru.
  1. Jaga Jarak
  2. Menggunakan masker
  3. Jaga kebersihan
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Postingan Populer

Label

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Label Cloud

artikel (2)

Sample Text

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipisicing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua. Ut enim ad minim veniam, quis nostrud exercitation test link ullamco laboris nisi ut aliquip ex ea commodo consequat.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.